Pemanfaatan Teknologi Digital Di Masa Pandemi Covid-19
Abstract
Penggunaan teknologi digital telah dirasakan manfaatnya pada beberapa tahun terakhir, penelitian ini bertujuan melakukan penelaahan tentang nilai tambah dan manfaat dari teknologi digital ini. Penelitian ini akan membahas tentang pesatnya pemanfaatan teknologi digital dimasa pandemi Covid-19. Pembahasan berfokus kepada beberapa topik, yaitu pertama pemanfatan teknologi digital secara spesifik, kedua jenis pengguna yang memanfaatkan teknologi digital, ketiga kegiatan spesifik baik individu maupun kelompok yang memanfaatkan teknologi digital dan keempat pengaruh yang dirasakan atas pemanfaatan teknologi digital. Identifikasi pada bentuk teknologi yang digunakan, dan pada artikel empiris. Hasil identifikasi menunjukkan bahwa berbagai bentuk teknologi telah digunakan seperti aplikasi kecerdasan buatan, jenis pengguna teknologi digital seperti bidang pendidikan dan kesehatan, jenis kegiatan yang memanfaatkan teknologi digital seperti analisis dan komunikasi data, dampak yang dirasakan pada kesehatan seperti peningkatan jumlah pasien dan di bidang pendidikan meningkatnya pembelajaran secara daring. Hasil penelitian berupa model pada berbagai tingkatan tentang bagaimana pemanfaatan teknologi digital serta harapan adanya penelitian yang berkelanjutan di masa yang akan datang.
Downloads
References
Ai, T., Yang, Z., Hou, H., Chen, C., Lv, W., Tao, Q., … Xia, L. (2020). Correlation of Chest CT and RT-PCR Testing for Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) in China: A Report of 1014 Cases. 80(2), 1–8. https://doi.org/10.14358/PERS.80.2.000
Baert, S., Lippens, L., Moens, E., Weytjens, J., & Sterkens, P. (2020). The COVID-19 Crisis and Telework: A Research Survey on Experiences, Expectations and Hopes. Global Labor Organization Discussion, May(13229). Retrieved from ftp.iza.org/dp13229.pdf
Belzunegui-Eraso, A., & Erro-Garcés, A. (2020). Teleworking in the context of the Covid-19 crisis. Sustainability (Switzerland), 12(9), 1–18. https://doi.org/10.3390/su12093662
Boulos, M. N. K., & Geraghty, E. M. (2020). Geographical tracking and mapping of coronavirus disease COVID ‑ 19 / severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 ( SARS ‑ CoV ‑ 2 ) epidemic and associated events around the world : how 21st century GIS technologies are supporting the global fight ag. International Journal of Health Geographics, 19(1), 1–12. https://doi.org/10.1186/s12942-020-00202-8
Dong, E., Du, H., & Gardner, L. (2020). An interactive web-based dashboard to track COVID-19 in real time. The Lancet Infectious Diseases, 20(5), 533–534. https://doi.org/10.1016/S1473-3099(20)30120-1
Gewin, V. (2020). Five tips for moving teaching online as COVID-19 takes hold. Nature, 580. https://doi.org/10.1038/d41586-020-00896-7
Greenhalgh, T., Koh, G. C. H., & Car, J. (2020). Covid-19: A remote assessment in primary care. The BMJ, 368(March), 1–5. https://doi.org/10.1136/bmj.m1182
Herdiana, Y., Munawar, Z., & Putri, N. I. (2021). Mitigasi Ancaman Resiko Keamanan Siber. Jurnal ICT : Information Communication & Technology, 21(1), 42–52. Retrieved from https://ejournal.ikmi.ac.id/index.php/jict-ikmi/article/view/305/pdf
Hollander, J. E., & Carr, B. G. (2020). Engla, Journal - 2010 - New engla nd journal. New England Journal of Medicine, 28(1), 1–2. Retrieved from nejm.org
Indah Putri, N. (2018). Sistem Pakar Diagnosa Tingkat Kecanduan Gadget Pada Remaja Menggunakan Metode Certainty Factor. UIN Journal, 53(4), 130.
Li, L., Qin, L., Xu, Z., Yin, Y., & Wang, X. (2020). Artificial Intelligence Distinguishes COVID-19 from Community Acquired Pneumonia on Chest CT. Applied Intelligence, 2019, 1–5. Retrieved from http://arxiv.org/abs/2003.13865
Munawar, Zen and Putri, N. I. (2020). Keamanan Jaringan Komputer Pada Era Big Data. J-SIKA| Jurnal Sistem Informasi Karya Anak Bangsa, 02(01), 14–20. Retrieved from http://ejournal.unibba.ac.id/index.php/j-sika/article/view/275/239
Munawar, Z, Suryana, N., Sa’aya, Z. B., & Herdiana, Y. (2020). Framework With An Approach To The User As An Evaluation For The Recommender Systems. 2020 Fifth International Conference on Informatics and Computing (ICIC), 1–5. https://doi.org/10.1109/ICIC50835.2020.9288565
Munawar, Zen. (2010). Aspek Keamanan Pada Cloud Computing. Prosiding SNIJA 2015, 3(12), 1–5. Retrieved from http://repository.unjani.ac.id/index.php?p=fstream-pdf&fid=7705&bid=517
Munawar, Zen. (2014a). Audit Tata Kelola Teknologi Informasi Dengan Framework Cobit 5 Di Pt. Best Stamp Indonesia. Tematik, Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 1(2), 35–43. https://doi.org/10.38204/tematik.v1i2.47
Munawar, Zen. (2014b). Penggunaan Metode Multi Threads untuk Pengelolaan Proses Download di Internet. TEMATIK - Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 1(1), 47–58. https://doi.org/10.38204/tematik.v1i1.35
Munawar, Zen. (2016). Research developments in the field neurocomputing. Proceedings of 2016 4th International Conference on Cyber and IT Service Management, CITSM 2016, (59), 1–6. https://doi.org/10.1109/CITSM.2016.7577524
Munawar, Zen. (2017a). Machine Learning Approach for Analysis of Social Media. ADRI Int. Journal. Information. Technol, 1(1), 5–8.
Munawar, Zen. (2017b). Penerapan Metode Analytical Hierarchy Process Dan Technique For Order Preference By Similarity To Order Solution Dalam Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru Jalur Bidik Misi. TEMATIK - Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 4(1), 34–53. https://doi.org/10.38204/tematik.v4i1.171
Munawar, Zen. (2017c). Penggunaan Profil Media Sosial Untuk Memprediksi Kepribadian. TEMATIK - Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 4(2 SE-Articles), 18–37. https://doi.org/10.38204/tematik.v4i2.176
Munawar, Zen. (2018). Keamanan Pada E-Commerce Usaha Kecil dan Menengah. TEMATIK - Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 5(1), 1–16. https://doi.org/10.38204/tematik.v5i1.144
Munawar, Zen. (2019). Aplikasi Registrasi Seminar Berbasis Web Menggunakan QR Code pada Universitas XYZ. Tematik, Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 6(2), 68–77. https://doi.org/10.38204/tematik.v6i2.246
Munawar, Zen. (2020). Mekanisme keselamatan, keamanan dan keberlanjutan untuk sistem siber fisik. Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 7(1), 58–87. https://doi.org/10.38204/tematik.v7i1.371
Munawar, Zen, Indah Putri, N., Herdiana, Y., & Komalasari, R. (2020). Perbandingan Akurasi dalam Elisitasi Berbasis Peringkat dengan Minat Pengguna. Jurnal Bit, 17(2), 46–52.
Munawar, Zen, Indah Putri, N., & Zainal Musadad, D. (2021). Meningkatkan Rekomendasi Menggunakan Algoritma Perbedaan Topik. J-SIKA|Jurnal Sistem Informasi Karya Anak Bangsa, 2(02 SE-), 17–26. Retrieved from https://ejournal.unibba.ac.id/index.php/j-sika/article/view/378
Munawar, Zen, & Putri, N. I. (2020). Keamanan IoT Dengan Deep Learning dan Teknologi Big Data. TEMATIK - Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 7(2), 161–185. https://doi.org/10.38204/tematik.v7i2.479
Musadad, D. Z., Munawar, Z., & Putri, N. I. (2020). Penggunaan Pola Bahasa Alami Dalam Pengetahuan Al Quran. J-SIKA| Jurnal Sistem Informasi Karya Anak Bangsa, 02(02), 49–57. Retrieved from https://ejournal.unibba.ac.id/index.php/j-sika/article/view/382
Naudé, W. (2020). Artificial Intelligence against COVID-19: An Early Review. 1–18. Retrieved from https://www.econstor.eu/bitstream/10419/216422/1/dp13110.pdf
Novianti Indah Putri, Rita Komalasari, & Zen Munawar. (2021). Pentingnya Keamanan Data Dalam Intelijen Bisnis. J-SIKA|Jurnal Sistem Informasi Karya Anak Bangsa, 2(2), 41–48. Retrieved from https://ejournal.unibba.ac.id/index.php/j-sika/article/view/381
Putri, N. I., Fudsyi, M. I., Komalasari, R., & Munawar, Z. (2021). Peran Teknologi Informasi Pada Perubahan Organisasi dan Fungsi Akuntansi Manajemen. JRAK (Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis), 7(2), 47–58. https://doi.org/10.38204/jrak.v7i2.625
Putri, N. I., Herdiana, Y., Munawar, Z., & Komalasari, R. (2021). Teknologi Pendidikan dan Transformasi Digital di Masa. Jurnal ICT : Information Communication & Technology, 20(7), 53–57. Retrieved from https://ejournal.ikmi.ac.id/index.php/jict-ikmi/article/view/306/pdf
Putri, N. I., Herdiana, Y., Suharya, Y., & Munawar, Z. (2021). Kajian Empiris Pada Transformasi Bisnis Digital. ATRABIS: Jurnal Administrasi Bisnis, 7(1), 1–15. Retrieved from http://jurnal.plb.ac.id/index.php/atrabis/article/view/600
Putri, N. I., & Munawar, Z. (2019). Mekanisme umum untuk sistem kecerdasan buatan. COMPUTING| Jurnal Informatika, 06, 58–75. Retrieved from http://ejournal.unibba.ac.id/index.php/computing/article/view/206
Putri, N. I., Rustiyana, Herdiana, Y., & Munawar, Z. (2021). Sistem Rekomendasi Hibrid Pemilihan Mobil Berdasarkan Profil Pengguna dan Profil Barang. TEMATIK - Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 8(1 SE-Articles), 56–68. https://doi.org/10.38204/tematik.v8i1.566
Schulz, W. L., Durant, T. J. S., Torre Jr, C. J., Hsiao, A. L., & Krumholz, H. M. (2020). Agile Health Care Analytics: Enabling Real-Time Disease Surveillance With a Computational Health Platform. J Med Internet Res, 22(5), e18707. https://doi.org/10.2196/18707
Sirina Keesara, M. D., Andrea Jonas, M. D., & Kevin Schulman, M. . (2020). Covid-19 and Health Care’s Digital Revolution. New England Journal of Medicine, 382(23), 1–2. Retrieved from nejm.org
Sun, L., Tang, Y., & Zuo, W. (2020). Coronavirus Pushes Education Online. Nature Materials, 19(6), 687. https://doi.org/10.1038/s41563-020-0678-8
Wang, C. J., Ng, C. Y., & Brook, R. H. (2020). Response to COVID-19 in Taiwan: Big Data Analytics, New Technology, and Proactive Testing. JAMA - Journal of the American Medical Association, 323(14), 1341–1342. https://doi.org/10.1001/jama.2020.3151
Wosik, J., Fudim, M., Cameron, B., Gellad, Z. F., Cho, A., Phinney, D., … Tcheng, J. (2020). Telehealth transformation: COVID-19 and the rise of virtual care. Journal of the American Medical Informatics Association, 27(6), 957–962. https://doi.org/10.1093/jamia/ocaa067
Yan, Z. (2017). Mobile Phone Behavior (Second Edi). New York: Cambridge University Press.