Manajemen Pembelajaran Model Block System Learning pada Pendidikan Tinggi Vokasi di Politeknik LP3I

  • Lulu Ulfa Sholihannisa Politeknik LP3I Bandung
  • Poniah Juliawati Politeknik LP3I Bandung
Keywords: Model, Block System, Learning

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui manajemen pembelajaran pada pendidikan tinggi vokasi dengan menggunakan model pembelajaran block system learning. Penelitian ini dilakukan di Politeknik LP3I dengan menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif dan objek penelitian Dosen Polireknik LP3I Bandung. Pengambilan data dilakukan dengan cara melakukan observasi, wawancara, dokumentasi, dan angket. Hasil penelitian diketahui bahwa: 1) pada perencanaan model pembelajaran block system learning, dosen terlibat dalam perancangan kurikulum PT, termasuk silabus dan RPS mata kuliah memperoleh rerata yang paling tinggi sebesar 4,03%; 2) pelaksanaan model pembelajaran block system learning, dosen melaksanakan pembelajaran sesuai dengan tuntutan kurikulum dan kebutuhan kompetensi mahasiswa memperoleh rerata sebesar 3.85%; 3) penilaian dan evaluasi dilakukan dengan cara menentukan prosedur penilaian yang memperoleh rerata sebesar 3,74%, serta Melakukan peniliaian dengan menggunakan tes dalam bentuk teori dan praktikum memperoleh rerata sebesar 4,10%; 4) sebagai faktor pendukung, Institusi memberikan kebebasan dalam pengembangan kurikulum pembelajaran sesuai dengan KKNI dan SKKNI mendapat rerata sebesar 3,65%. Adapun yang menjadi faktor penghambat dalam pembelajaran dengan model block system learning, dosen Mengalami gangguan pada fasilitas yang bersifat software maupun hadware terhadap perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi pembelajaran dengan rerata sebesar 4,00%; 5) Dampak capaian kompetensi mahasiswa sesuai dengan kurikulum PT yang berjalan memperoleh rerata sebesar 3.83%.  

Downloads

Download data is not yet available.

References

Sugiono. 2006. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta

Tim KPT. 2016. Panduan Penyusunan Kurikulum Pendidikan Tinggi. Kementrian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Direktorat jendral Pembelajaran dan kemahasiswaan Direktorat Pembelajaran RISTEK DIKTI 2016

Tim KPT Belmawa HS. 2017. KKNI dan SN-DIKTIPERPRES 08/2012 &PERMENRISTEKDIKTI 44/2015. RISTEKDIKTI: Tim Pengembang Kurikulum Pendidikan Tinggi Direktorat Pembelajaran-Ditjen Belmawa Kemenristekdikti

Pemerintah Indonesia. 1999. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 1999 tentang Pendidikan Tinggi. Lembaran RI tahun 1999 No. 60. https://kms.ipb.ac.id/1649/1/pdf

Peraturan Menteri. 2015. Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan.Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi RI. https://img.akademik.ugm.ac.id/unduh/2015/PERMENRISTEKDIKTI_Nomor_44_Tahun_2015_SNPT.pdf

Daulae, H, Tatta. (2014). Menciptakan Pembelajaran Yang Efektif. Forum Pedagogik Vo. 06, No. 02 Juli 2014. http://jurnal.iain-padangsidimpuan.ac.id/index.php/JP/article/download/181/163

Ibrahim, & Masitoh. (2011). Evaluasi Kurikulum. Jurnal Pendidikan Luar Biasa, FIP UPI. http://file.upi.edu/Direktori/FIP/JUR._PEND._LUAR_BIASA/196209061986011-AHMAD_MULYADIPRANA/PDF/Evaluasi_Kurikulum.pdf

Majid, A, D., Mukhadis, A., & Poerwanto, E. (2011). Pengaruh Model Penjadwalan dan Motivasi Berprestasi Terhadap Hasil Belajar Perawatan Sepeda Motor Siswa SMK. Teknologi dan kejuruan Jurnal Teknologi, Kejuruan, dan Pengajarannya Universitas Negeri Malang Vol. 34 No.1 Pebruari 2011. http://journal.um.ac.id/index.php/teknologi-kejuruan/article/view/3020

Rettig, D, Michael. (2018). Trends and Issues in High School Scheduling. Proffesor, Emeritus James Madison University. xPresident, School Scheduling Associates LLC Charlottesville, VA 22903 https://www.k12albemarle.org/acps/parents/8%20period%20hybrid/Trends_and_Issues_in_High_School_Schedules.pdf

Said, A., Benny, N., Hernawaty, D., & Sondang, P. (2014). PKP Supervision Model Development Using the Block System Tutorial To Enhance The Teacher Professional Competence. PDE Professional Development in Education Confrence: Bandung, Park Hotel http://repository.ut.ac.id/4958/

Jabar, A, S, Cepi. -. Human Instrument Dalam Penelitian Kualitatif: Sebuah Konsep. http://staffnew.uny.ac.id/upload/132243758/penelitian/konsep+human+instrument.pdf

Published
2020-06-03
How to Cite
Ulfa Sholihannisa, L., & Juliawati, P. (2020). Manajemen Pembelajaran Model Block System Learning pada Pendidikan Tinggi Vokasi di Politeknik LP3I. TEMATIK, 7(1), 21-37. https://doi.org/10.38204/tematik.v7i1.368