Aplikasi Administrasi Pengarsipan Data Penduduk Desa Karangmukti
Abstract
Selama ini, proses yang dilakukan untuk memasukan data informasi kependudukan di Desa Karangmukti masih dilakukan dengan sistem manual yaitu menggunakan form lembar cetak dari aplikasi microsoft excel, hal ini dapat memperlambat proses di staf Desa Karangmukti dalam memasukan data kependudukan. Pencatatan adalah suatu hal yang sangat penting dalam proses pendataan, karena hal itu berkaitan dengan keakuratan data kependudukan tersebut. Akan tetapi apabila hal tersebut dilakukan secara manual, akan memerlukan waktu yang lama jika data harus di catat jumlahnya yang sangat banyak dan itu sangatlah tidak efisien. Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah menggunakan SDLC Waterfall. Hasil akhir yang diharapkan adalah sebuah sistem pencatatan dan pendataan informasi yang memudahkan, sehingga lebih efisien dan efektivitas waktu.
Downloads
References
Dikana, K. R., Utami, M., & Saputera, S. A. (2022). Perancangan Sistem Informasi Pendataan Penduduk Berbasis Web Di Desa Tanjung Tawang Kecamatan Muara Pinang. JUSIBI (Jurnal Sistem Informasi Dan E-Bisnis), 4(2).
Haswan, F. (2018). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDATAAN PENDUDUK KELURAHAN SUNGAI JERING BERBASIS WEB DENGAN OBJECT ORIENTED PROGRAMMING. JURNAL TEKNOLOGI DAN OPEN SOURCE, 92-100.
Komalasari, R. (2020). Manfaat Teknologi Informasi dan Komunikasi di Masa Pandemi Covid 19. Tematik : Jurnal Teknologi Informasi Komunikasi (e-Journal), 7(1), 38-50.
Setiawan, M. D., & Yudiastuti, H. (2021). Sistem Informasi Pendataan Penduduk Pada Kelurahan 3-4 Ulu Berbasis Web. Seminar Hasil Penelitian Vokasi (SEMHAVOK), 3(2), 230-236.
Sukamto, . A., & Shalahuddin, M. (2019). Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek Edisi Revisi. Bandung: Informatika.