Pengelolaan Surat Masuk dan Surat Keluar Secara E-Office pada KBM Ecotourism PERUM Perhutani Devisi Regional Jawa Barat dan Banten
Abstract
Pengelolaan Surat Masuk dan Surat Keluar secara E-Office pada KBM Ecotourism Perum Perhutani Regional Jawa Barat dan Banten Tujuan dari penulisan laporan akhir ini adalah untuk mengetahui bagaimana proses pengelolaan surat masuk dan surat keluar dengan menggunakan aplikasi E-Office pada perusahaan serta unit kerja yang bertanggung jawab atas penggunaan aplikasi E-Office tersebut. Penulisan laporan akhir ini menggunakan menggunakan metode deskriptif, yaitu menggambarkan semua data yang didapatkan dengan melakukan observasi dan wawancara yang kemudian diamati dengan dibandingkan berdasarkan kenyataan yang sedang berlangsung dan selanjutnya mencoba untuk memberikan pemecahan masalah. Teknik ini digunakan untuk meminta informasi yang bersifat menerangkan dalam bentuk uraian dalam wawancara yang kemudian diolah menjadi sebuah data serta data sekunder berupa handout penjelasan mengenai proses pembuatan surat masuk dan surat keluar pada perusahaan. Setelah melakukan observasi dan wawancara, penulis memperoleh kesimpulan bahwa proses pembuatan surat masuk dan surat keluar secara elektronik memiliki banyak manfaat di dalam kegiatan alur dokumen di dalam perusahaan karena lebih efektif dan efisien, namun dengan penggunaan program aplikasi E-Office ini diperlukan juga keterampilan dan kesiapan dari para pegawai untuk menghadapi perubahan manajemen perusahaan dan berjalan dengan cukup baik.
Downloads
References
http://jurnalnasional.ump.ac.id/index.php/JUITA/article/view/869 http://doi.oQrg/10.15294/eeaj v7i3 .28348S
Lubis, Johari dan Haidir. (2019). Administrasi dan Perencanaan Pengembangan Sumber Daya Manusia Optimalisasi Bagi Personel Sekolah dan Korporasi. Jakarta. Prenadamedia Group.
Mulyono, Totok. (2018). SISTEM INFORMASI E-OFFICE SEBAGAI PENDUKUNG PROGRAM PAPERLESS KORESPONDENSI PERKANTORAN (STUDI KASUS: BAGIAN ADMINISTRASI AKADEMIK AKADEMI KOMUNITAS SEMEN INDONESIA GRESIK). JURNAL TECNOSCIENZA, 2(2), 107-122. ISSN 2615-3319. Available at:
https://ejournal.kahuripan.ac.id/index.php/TECNOSCIENZA/article/view/65.
Prayudha, Muhammad rahadian. (2012). Penerapan E-Office Dalam Hubungan Antara Front Office Dan Back Office Di Pt. Kareta Api Indonesia (persero)”,57, Available at: https://library.ui.ac.id/detail?id=20330560&lokasi=lokal.
Rosalin, Sovia. (2017). Manajemen Arsip Dinamis. Malang. UB Press.
Sholikah, M., dan Oktarina, N. (2019). PELAKSANAAN PENGELOLAAN KEARSIPAN UNTUK MENUNJANG AKUNBILITAS SEKOLAH. Economic
Education Analysis Journal, 7(3), 1178-1192.