Media Sosial dan E-commerce sebagai Solusi Tantangan Pemasaran Pada Masa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus : UMKM Warung Salapan)

  • Teti Sumarni Politeknik LP3I Bandung
  • Linda Daniati Melinda Politeknik LP3I Bandung
  • Rita Komalasari Politeknik LP3I Bandung
Keywords: Media Sosial, UMKM, Pandemi, Covid-19, Pemasaran

Abstract

Dalam situasi pandemi Covid-19, kelompok usaha kecil, mikro, dan ultramikro paling rentan terdampak. Usaha makanan yang menanggung dampak terberat karena pandemi terutama disebabkan karena tidak semua pemilik usaha mengenal pemasaran menggunakan platform online. Pandemi ini memaksa pemilik usaha untuk beralih strategi pemasaran, promosi dan transaksi dari konvensional menjadi digital. Penelitian ini bertujuan untuk membantu usaha kecil, khususnya UMKM Warung Salapan untuk dapat menjawab tantangan pemasaran selama masa Pandemi Covid-19. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif deskriptif dengan observasi partisipatif. Hasil dari penelitian adalah pembuatan logo, stiker, akun google, akun WhatsApp Business, Instagram dan Akun Gofood. Harapannya adalah pemilik usaha Warung Salapan dapat meningkatkan penjualannya pada saat pandemi Covid-19.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Bartik, A. W., Bertrand, M., Cullen, Z., Glaeser, E., Luca, M., & Stanton, C. (2020). The impact of COVID-19 on small business outcomes and expectations. Proceedings of the National Academy of Sciences, 117(30), 17656-17666. doi:DOI: 10.1073/pnas.2006991117

Chaffey, D. (2002). Digital Business And E-Commerce Management Strategy, Implementation And Practice Strategy, Implementation And Practice . Harlow: Pearson.

Danim, S. (2002). Menjadi Peneliti Kualitatif Rancangan Metodologi, Presentasi, dan Publikasi Hasil Penelitian untuk Mahasiswa dan Penelitian Pemula Bidang Ilmu Sosial, Pendidikan, dan Humaniora. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Forbes. (2020, July 2). Retrieved 1 3, 2021, from Forbes.com.

Harto, B., & Komalasari, R. (2019). Optimalisasi Platform Online Internet Marketing Untuk Sme Little Rose Bandung. Empowerment in the Community, 1(1), 1-6. doi:http://dx.doi.org/10.31543/ecj.v1i1.357.g38

Kalakota, R., & Whinston, A. (1997). Electronic commerce : a manager’s. Harlow: Addison-Wesley .

Kementerian Koperasi dan UKM Republik Indonesia. (2020). Cooperative (April ed.). Jakarta: KEMENTERIAN KOPERASI DAN UKM REPUBLIK INDONESIA. Retrieved 1 3, 2021, from http://www.depkop.go.id/uploads/laporan/1592638534_Cooperative%20April%202020%20v2.pdf

Kennedy, C. (2017). Social Media - The Art of Marketing on YouTube, Facebook, Twitter, and Instagram. WE CANT BE BEAT LLC.

Komalasari, R. (2020). Manfaat Teknologi Informasi dan Komunikasi di Masa Pandemi Covid 19. TEMATIK - Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 7(1), 38-50. doi:https://doi.org/10.38204/tematik.v7i1.369

Moleong, L. J. (2000). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Rosdakarya.

Park, C. W., Eisingerich, A., & Pol, G. (2013, 10 22). MIT Sloan Management Review. Retrieved from https://sloanreview.mit.edu/article/the-power-of-a-good-logo/

Saravanakumar, M., & Lakshmi, T. (2012). Social media marketing. Life science journal, 9(4), 1-7.

Sugiyono. (2006). Metode Penelitian Pendidikan; Pendekatan Kuantitatif dan Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

World Health Organization. (2020). Infection prevention and control during health care when COVID-19 is suspected. Geneva: World Health Organization. Retrieved 1 3, 2021, from https://www.who.int/docs/default-source/coronaviruse/situation-reports/20200423-sitrep-94-covid-19.pdf

Published
2020-12-28
How to Cite
Sumarni, T., Melinda, L. D., & Komalasari, R. (2020). Media Sosial dan E-commerce sebagai Solusi Tantangan Pemasaran Pada Masa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus : UMKM Warung Salapan). ATRABIS Jurnal Administrasi Bisnis (e-Journal), 6(2), 163-171. https://doi.org/10.38204/atrabis.v6i2.489