Pengaruh Adiksi Internet, Sifat Materialisme, Motivasi Belanja Hedonis dan Promosi terhadap Online Impulse Buying

  • Dayat Ikhsan Hajati Politeknik Kotabaru
  • Muhdar Politeknik Kotabaru
  • Rosida Politeknik Kotabaru
Keywords: impulse buying, adiksi internet, materialisme, hedonis, promosi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh adiksi internet, sifat materialisme, motivasi belanja hedonis dan promosi terhadap online impulse buying di kalangan masyarakat Kotabaru baik secara parsial maupun simultan. Penelitian ini mengambil sampel sebanyak 385 orang. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis statisitik deskriptif dan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa, secara parsial terdapat satu variabel yang tidak berpengaruh signifikan terhadap online impulse buying yakni variabel adiksi internet, sedangkan tiga variabel lainnya yakni sifat materialisme, motivasi belanja hedonis dan promosi berpengaruh signifikan terhadap online impulse buying. Dan secara simultan, terdapat pengaruh signifikan seluruh variabel terhadap online impulse buying dengan besar pengaruhnya sebesar 51,2 % sedangkan sisanya sebesar 48% ditentukan oleh variasi perubahan variabel lainnya yang tidak termasuk dalam model penelitian.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aqmarina, & Wahyuni, Z. I. (2018). Pengaruh Motivasi hedonic Shopping dan Adiksi Internet terhadap Online Impulse Buying. TAZKIYA Journal of Psychology, 153-165.
Arnold, M. J., & Reynolds, K. E. (2003). Hedonic Shopping Motivations. Journal of Retailing, 77-95.
Chandra, I. K., & Purnami, N. M. (2014). Pengaruh Jenis Kelamin, Promosi Penjualan dan Sifat Materialisme terhadap Perilaku Impulse Buying secara Online. E-Jurnal Manajemen, 2331-2348.
Dewi, N., & Trikusumaadi, S. K. (2016). Bahaya Kecanduan internet dan kecemasan komunikasi terhadap karakter kerja sama pada mahasiswa. Jurnal Psikologi, 220-230.
Djaslim, S. (2013). Intisari Pemasaran dan Unsur-unsur Pemasaran, Cetakan Keempat. Bandung: Linda Karya.
Febrianti, N. (2021). Faktor-faktor yang Mendorong Online Impulse Buying di Marketplace Shopee pada MahasiswaFakultas Ekonomi dan Bisnis Islam. Jambi. Jambi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam.
Febriyanti, H. (2022). Analisis Faktor - Faktor yang mempengaruhi Online Impulse Buying. Kotabaru: Program Studi Administrasi Bisnis Politeknik Kotabaru.
Fitzmaurice, J. (2008). Splurge Purchases and Materialism. Journal of Consumer Marketing, 332-338.
Kandell, J. J. (1998). Internet addiction on campus: The vulnerability of college students. Cyber Psychology & Behavior, 11-17.
Karbasivar, A., & Yarahmadi, H. (2011). Evaluating Effective Factors on Consumer Impulse Buying Behavior. Asian Journal of Business Management Studies, 174-181.
Loudon, D. L., & Bitta, A. J. (1993). Consumer Behaviour Concepts and Applications. New York: Mc.Grow-Hill.
Mowen, J. C., & Minor, M. (2022). Perilaku Konsumen Jilid 1 Edisi Kelima. Jakarta: Penerbit Erlangga. Jakarta: Erlangga.
Purwanto, D. (2018). Pengaruh Gender, Promosi Penjualan Dan Sifat Materalisme Terhadap Perilaku Impulse Buying Secara Online (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta). Jurnal Manajemen Bisnis Indonesia (JMBI), 449-457.
Putra, I. M., & Santika, I. W. (2018). Pengaruh Gender, Daya Tarik Promosi, kepemilikan Kartu Kredit Terhadap Perilaku Pembelian Impulsif Online Produk Lifestyle. E-Jurnal Manajemen, 5570-5598.
Putra, Y. A. (2017). Pengaruh Promosi Penjualan Dan Impulse Buying Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Di Online Shop Lazada Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Medan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara.
Richins, M., & Dawson, S. (1992). Materialism as a Consumer Value: Measure Development and Validation. Journal of Consumer Research, 303-316.
Riyanto, A. D. (2022, 2 21). Data Digital Indonesia Tahun 2022. Diambil kembali dari Kompasiana: https://www.kompasiana.com/andidwiriyanto/620fe14651d76471ad402f76/data-digital-indonesia-tahun-2022
Samuel, H. (2006). Dampak Respon Emosi Terhadap Kecenderungan Perilaku Pembelian Impulsif Konsumen Online dengan Sumberdaya yang Dikeluakan dan Orientasi Belanja Sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 8(2).
Schiffman, L., & Kanuk, L. L. (2008). Perilaku Konsumen Edisi Ketujuh. Jakarta: PT. Indeks.
Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan Research & Development. Bandung: Alfabeta.
Sun, T., & Wu, G. M. (2011). Trait Predictors of Online Impulsive Buying Tendency: A Hierarchical Approach. The Journal of Marketing Theory and Practice, 337-346.
Verplanken, B., & Herabadi, A. (2001). Individual Differences in Impulse Buying Tendency: Feeling and No Thinking. European Journal of Personality, 71-83.
Winatha, R. G., & Sukaatmadja, I. P. (2014). Pengaruh Sifat Materialisme dan Kecanduan Internet terhadap Perilaku Pembelian Impulsif secara Online. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 751-769.
Young, K. S. (2004). Internet Addiction : A New Clinical Phenomenon and Its Consequensces. American Behavioral Scientist, 402-415.
Published
2023-07-02
How to Cite
Hajati, D. I., Muhdar, & Rosida. (2023). Pengaruh Adiksi Internet, Sifat Materialisme, Motivasi Belanja Hedonis dan Promosi terhadap Online Impulse Buying . ATRABIS Jurnal Administrasi Bisnis (e-Journal), 9(1), 32-43. https://doi.org/10.38204/atrabis.v9i1.1424